Marketing
Baru
Baru
Mengembangkan Konten Video di Platform Daring bagi Seniman Digital
Vokraf
Mengenai Institusi

Vokraf
Detail Kelas
Tentang Kelas
Durasi : 6 Jam 25 Menit
Deskripsi
Peserta akan mempelajari dasar-dasar teori pendukung dalam pembuatan channel di Youtube. Seluruh materi disusun bersama-sama dengan praktisi pemilik akun Youtube dengan jutaan subscriber.
Metode Pembelajaran
Self-Paced learning: Peserta akan mempelajari dasar-dasar teori pendukung dalam pembuatan channel di Youtube. Seluruh materi disusun bersama-sama dengan praktisi pemilik akun Youtube dengan jutaan subscriber.
Metode Evaluasi
Kuis
Tujuan Pembelajaran
Tujuan Umum
Setelah mengikuti pelatihan, peserta dapat membuat channel Youtube dan memproduksi konten audio visual untuk channel-nya.
Tujuan Khusus
- Menguasai dasar pembentukan persona dan personal branding
- Menguasai teknik membangun channel Youtube
- Merancang strategi mendapatkan penghasilan sebagai konten kreator di Youtube
- Memproduksi konten audio-visual untuk channel Youtube
Kurikulum dan Kompetensi
- "Topik 1 : Kelas Pengantar YouTube Content Creator” ; ”Pengantar Kelas YCC"; "Profesi YCC dan Industrinya"; "Klasifikasi Content Creator"; "Menemukan Personal Brandingmu"; "Kenali Audiencemu"; "Dasar-Dasar Youtube";
- “Topik 2: Membangun Channel dan Membuat Content” ; "Membuat Personal Branding Canvas"; "Mengatur Halam Profil Channel"; "Menggunakan Storytelling"; "Cara Menemukan Ide"; "Menyeimbangkan Authenthic dan Trend"; "Menulis Script"; Cara Menulis Script; "Menyiapkan Peralatan"; Manajemen Produksi & Tim"; "Membuat Content Plan"; "Teknik Dasar Kamera"; "Videography 101"; "Teknik Dasar Lighting"; "Teknik Dasar Editing"; "Upload Kontenmu; "Berkolaborasi dengan Creator Lain";
- “Topik 3: Mendapat Penghasilan Sebagai Youtube Content Creator” ; Menciptakan Engagement dan Membangun Komunitas"; "Mendapat Penghasilan dari Youtube Ads"; "Cara Lain Mendapat Penghasilan Dari Youtube"; "Brand Partnership - Bagian 1"; "Brand Partnership Bagian 2"; "Menentukan Harga & Membuat Rate Card";
- “Topik 4 : Mengevaluasi Channelmu” ; "Menganalisa Channelmu Menggunakan Youtube Analytics"; "Pertanyaan Umum tentang Youtube Analytics"; "Tips dan Trik yang Wajib Kamu Ketahui Sebagai Youtube Content Creator";
- “Topik 5: Menerapkan Teori untuk Membangun Channel, Membuat Content dan Berkolaborasi” ; "Mulai Channelmu Sekarang Juga!"; "Membuat Pitch Deck dan Konsep untuk Collaboration Conten"; "Membuat Pitch Deck & Konsep untuk Branded Content"
Aspek Kompetensi
ASPEK PENGETAHUAN
1. Pengetahuan : Mengetahui profesi content creator di Youtube secara profesional
Materi : Profesi YCC dan Industrinya
2. Pengetahuan : Mengetahui kelompok-kelompok content creator sesuai dengan hasil karyanya
Materi : Klasifikasi Content Creator
3. Pengetahuan : Belajar cara menemukan personal branding sendiri
Materi : Menemukan Personal Brandingmu
4. Pengetahuan : Mempelajari mengenai Youtube
Materi : Dasar-Dasar Youtube
5. Pengetahuan : Mempelajari dasar-dasar menulis script untuk konten Youtube
Materi : Menulis Script
6. Pengetahuan : Peserta mengetahui apa saja yang harus dipersiapkan sebelum memulai proses rekaman konten
Materi : Menyiapkan Peralatan
7. Pengetahuan : Mengetahui teknik-teknik dasar pada kamera yang akan digunakan untuk proses pengambilan konten
Materi : Teknik Dasar Kamera
8. Pengetahuan : Mengetahui teknik dasar pencahayaan yang biasa digunakan dalam proses pengambilan gambar
Materi : Teknik Dasar Lighting
9. Pengetahuan : Mengetahui teknik dasar editing video sederhana yang biasa digunakan dalam proses pengolahan video
Materi : Teknik Dasar Editing
10. Pengetahuan : Peserta mengetahui cara yang bisa digunakan untuk mendapatkan penghasilan dari Youtube
Materi : Mendapat Penghasilan dari Youtube Ads
11. Pengetahuan : Peserta belajar cara menentukan harga dan rate cardnya sebagai content creator
Materi : Menentukan Harga & Membuat Rate Card
12. Pengetahuan : Peserta memahami cara kerja dan bagaimana menggunakan Youtube Analytics
Materi : Pertanyaan Umum tentang Youtube Analytics
13. Pengetahuan : Peserta belajar tentang apa yang perlu diketahui sebagai content creator di platform Youtube
Materi : Tips dan Trik yang Wajib Kamu Ketahui sebagai Youtube Content Creator
ASPEK KETERAMPILAN
1. Skill : Peserta mampu mengenali audience yang menonton Youtube nya
Materi : Kenali Audiencemu
2. Skill : Peserta akan mampu membuat personal branding sendiri
Materi : Membuat Personal Branding Canvas
3. Skill : Peserta mampu mengatur dan menyesuaikan halaman profil pada channel Youtube-nya
Materi : Mengatur Halaman Profil Channel
4. Skill : Peserta dapat menggunakan teknik storytelling dalam penyampaian kontennya
Materi : Menggunakan Storytelling
5. Skill : Peserta bisa menemukan ide yang bisa ia bawakan menjadi konten Youtube-nya
Materi : Cara Menemukan Ide
6. Skill : Peserta bisa menentukan cara menulis script yang akan digunakan untuk membuat kontennya
Materi : Cara Menulis Script
7. Skill : Peserta bisa membuat rencana konten yang akan dibuat menggunakan format tertentu
Materi : Membuat Content Plan
8. Skill : Peserta mampu mengaplikasikan penggunaan kamera serta memilah dan mengolah video untuk dijadikan konten nantinya
Materi : Videography 101
9. Skill : Peserta mampu mengupload kontennya ke platform Youtube, dan melengkapi syarat-syarat yang diperlukan
Materi : Upload Kontenmu
10. Skill : Peserta mampu mendapatkan penghasilan tambahan selain dari Youtube Ads
Materi : Cara Lain Mendapat Penghasilan Dari Youtube
11. Skill : Peserta mampu melakukan analisa pada channel Youtube-nya
Materi : Menganalisa Channel-mu Menggunakan Youtube Analytics
12. Skill : Peserta bisa membuat konsep yang akan dibawakan untuk konten kolaborasi dengan creator lain
Materi : Membuat Pitch Deck dan Konsep untuk Collaboration Content
13. Skill : Peserta bisa membuat konsep yang akan dibawakan untuk konten kolaborasi dengan brand
Materi : Membuat Pitch Deck dan Konsep untuk Branded Content
ASPEK SIKAP
1. Attitude : Peserta diajarkan agar mampu membuat konten dengan tetap menyeimbangkan orisinalitas dan trend yang berlaku
Materi : Menyeimbangkan Authentic dan Trend
2. Attitude : Peserta mampu menciptakan lingkungan kerja yang kondusif saat bekerja dengan pihak lain
Materi : Manajemen Produksi & Tim
3. Attitude : Peserta mampu menjadi seorang YouTube content creator yang mengedepankan semangat kolaborasi
Materi : Berkolaborasi dengan Creator Lain
4. Attitude : Peserta mampu menjadi creator yang menciptakan suatu komunitas dan memiliki hubungan erat atau engagement dengan penontonnya
Materi : Menciptakan Engagement dan Membangun Komunitas
5. Attitude : Peserta mampu mendapatkan penghasilan sebagai content creator dengan berkolaborasi secara profesional dengan suatu brand
Materi : Brand Partnership 1 dan Brand Partnership 2
6. Attitude : Peserta memiliki keinginan dan keberanian untuk kemudian memulai channel Youtube-nya sendiri
Materi : Mulai Channel-mu Sekarang Juga!
Fasilitas
- Ujian & Evaluasi
- Sertifikat Digital
Jadwal Sesi Konsultasi
Konsultasi dengan tenaga pelatih: Senin, 14:00 - 15:00 WIB bersama Valerie Krasnadewi
Instruktur
Valerie Krasnadewi
Rangkuman Profil Tenaga Kerja Pelatih: Valerie adalah
Co-founder dari brand Lookats. Selain menjadi brand owner,
Valerie juga menjalani karir sebagai model, influencer, host dan
content creator. Ia bersama kembarannya, Veronika, adalah
model kembar pertama yang ikut serta dalam ajang Asia’s Next
Top Model season 5.
Pendidikan: Institut Teknologi Bandung
Pengalaman Kerja:
● Owner channel Youtube: Valerie Veronika (2015 - Sekarang)
● Peserta di Asia’s Next Top Model season 5 (2017)
● Co-founder di Lookats (2019 - sekarang)
● Model fashion
Gritte Agatha
Rangkuman Profil Tenaga Kerja Pelatih:
Gritte sudah mulai berkarya di Youtube sejak tahun 2012, namun
baru fokus membuat konten secara konsisten sejak 2 tahun terakhir.
Kini ia sudah memiliki 1,85 juta subscriber di channel youtubenya
dan sudah bekerjasama dengan banyak brand serta creator lain.
Veronika Krasnasari
Rangkuman Profil Tenaga Kerja Pelatih:
Veronika adalah Co-founder dari brand Lookats. Selain menjadi
brand owner, Veronika juga menjalani karir sebagai model, influencer,
host dan content creator. Ia bersama kembarannya, Valerie, adalah
model kembar pertama yang ikut serta dalam ajang Asia’s Next Top
Model season 5.
Syarat dan Ketentuan
1) Minimal Pendidikan SMP atau sederajat
2) Pelatihan ini dapat diikuti oleh peserta yang tidak buta huruf;
3) memiliki perangkat lunak dan keras untuk produksi konten audio-visual seperti komputer dan/atau laptop serta alat mengambil gambar seperti kamera dan/atau smartphone;
4) dilengkapi dengan perangkat lunak video editing; dan
5) Tingkat kesulitan pelatihan ini adalah tingkat dasar.
Penukaran Kode Voucher
- Buka vokraf.com
- Di tab paling atas terdapat tulisan “Anda Peserta Kartu Prakerja?” klik "Tukar Voucher"
- Lanjutkan dengan Masuk (untuk yang sudah memiliki akun Vokraf) atau lanjutkan dengan Daftar dan mengisi formulir pendaftaran di form yang tersedia (untuk yang baru membuat akun Vokraf)
- Masukkan Kode Voucher di kolom yang tersedia, lalu klik "Tukar"
- Klik "Beli Kelas"
- Klik "Mulai Belajar"
- Pelatihanmu sudah bisa dimulai!