Desain grafis, Illustrasi, Animasi

Pembelajaran Mandiri

Pembelajaran Mandiri

Teknik-Teknik dan Aplikasi Produksi Animasi (Pembelajaran Mandiri)

Skill Academy by Ruangguru

Rp1.000.000

  1. Kartu Prakerja
  2. Partner
  3. Skill Academy by Ruangguru
  4. Teknik-Teknik dan Aplikasi Produksi Animasi (Pembelajaran Mandiri)

Mengenai Institusi

Skill Academy by Ruangguru

Lihat Lebih Lengkap

Detail Kelas

icon

Usia 18 - 64 Tahun

icon

Pembelajaran Mandiri

icon

SMA/SMK Sederajat - S1

Tentang Kelas
Tingkat Materi
Dasar

Total Durasi Kelas
566 menit

Tentang Kelas/Deskripsi
Mempelajari cara membuat animasi tiga dimensi dengan menggunakan aplikasi Blender. Materi yang akan dipelajari mencakup prinsip animasi, penerapan berbagai teknik pada karakter tiga dimensi, merancang animasi tiga dimensi, membuat model dan tekstur 3D dengan berbagai teknik, serta menciptakan karya desain yang sesuai dengan prinsip desain komunikasi visual. Profesi setelah mengikuti pelatihan: Pembuat Animasi

Deskripsi Metode Pembelajaran
Metode ajar yang digunakan adalah ceramah, tutorial, play video/film dan bahan bacaan dengan penugasan praktik

Metode Evaluasi
Pre Test
Post Test
Kuis
Tugas Praktik Mandiri
Unjuk Keterampilan


Tujuan Pembelajaran
Tujuan Umum
Peserta (A) mampu membuat animasi tiga dimensi dengan menggunakan aplikasi blender (B) saat mengerjakan unjuk keterampilan (C) dengan menunjukkan minimal 60% penguasaan dari seluruh materi pembelajaran (D)

Tujuan Khusus
1. Peserta mampu mengoperasikan perangkat lunak desain
2. Peserta mampu membuat karakter tiga dimensi
3. Peserta mampu melakukan modelling karakter tiga dimensi
4. Peserta mampu mempraktikkan texturing karakter tiga dimensi
5. Peserta mampu menambahkan pose pada karakter tiga dimensi


Kurikulum dan Kompetensi
Kurikulum
Pertemuan 1 : Teknik Dasar Animasi 2D (118 menit)
- Peserta mampu mengoperasikan perangkat lunak desain
Pertemuan 2 : Membuat Animasi 3D (106 menit)
- Peserta mampu membuat karakter tiga dimensi
Pertemuan 3 : Membuat Modeling Karakter 3D (120 menit)
- Peserta mampu melakukan modelling karakter tiga dimensi
Pertemuan 4 : Membuat Texturing Karakter 3D (114 menit)
- Peserta mampu mempraktikkan texturing karakter tiga dimensi
Pertemuan 5 : Menambahkan Pose Karakter 3D (108 menit)
- Peserta mampu menambahkan pose pada karakter tiga dimensi

Aspek Kompetensi
Pengetahuan (Kognisi)
1. Prinsip Dasar Animasi
2. Teknik Modelling, Texturing dan Skinning
3. Prosedur Lighting dan Rendering

Sikap Kerja (Afeksi)
1. Kreatif dalam membuat animasi 2D dan 3D
2. Terampil dalam menggunakan aplikasi produksi animasi
3. Teliti dalam melakukan modelling, texturing dan skinning karakter animasi
4. Mandiri dalam membuat animasi

Keterampilan (Psikomotor)
1. Mempraktikkan penggunaan aplikasi produksi animasi
2. Membuat karakter animasi dua dimensi
3. Membuat karakter animasi tiga dimensi


Fasilitas
1. Ujian & Evaluasi
2. Sertifikat Digital
3. Learning Management Sistem

Jenis Sertifikat
1. Sertifikat Penyelesaian Pelatihan
2. Sertifikat Berpredikat “Sangat Baik” Bagi peserta yang mendapatkan nilai Unjuk Keterampilan mencapai skor 80 atau lebih


Instruktur
Faris Fadlurrohman
Pengalaman Bekerja
- Rungguru (Mei 2019 - Sekarang)
- Motion Graphic & Vfx Artist - Motion Valley (2016 - 2019)
- Freelance Motion Graphic & VFX - Aptronim Visual Works (2017 - 2017)
- Freelance Visual Effects Artist - Fear FX (2017 - 2017)

Pengalaman Mengajar
- 2D Animation Mentor - Santri Digitalpreneur Indonesia - Kemenparekraf (2021)
- Mentor - Kompas (2018 ( 1 minggu ))
- Mentor - GRAMEDIA (2017 ( 1 minggu ))
- Asisten Dosen - Kampus Politeknik Negeri Media Kreatif (2017 ( beberapa hari ))

Pengalaman Lainnya
Sertifikat/Penghargaan Pada Bidang yang Relevan Dengan Materi Pelatihan
- 2D Animation Mentor at Santri Digitalpreneur Indonesia
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif pada tahun 2021
- BNSP Animator 2 Dimensi


Syarat dan Cara Mengikuti Pelatihan

Syarat
1. Memiliki dan mampu mengoperasikan gawai (PC, laptop, atau smartphone) untuk mengakses materi online dengan koneksi internet yang stabil
2. Peserta harus berkomitmen menyelesaikan pelatihan hingga selesai.

Cara Mengikuti Pelatihan
Langkah Redeem Kode Voucher
1. Pastikan kamu mengakses mitra yang sesuai dengan pembelian kelas Skill Academy
2. Lihat detail transaksi pembelian kelas dan salin Kode Voucher (contoh: PRATP1234395)
3. Kembali ke halaman “Tukar Kode Voucher” pada aplikasi Skill Academy, lalu tempelkan kode. Selanjutnya peserta akan dibawa ke halaman Tukar Kode Redeem

Langkah Redeem Redemption Code
1. Sebelum melanjutkan ke langkah redeem redemption code, pastikan kamu sudah berhasil melakukan redeem kode voucher
2. Masuk ke prakerja.go.id menggunakan
akun Prakerja kamu
3. Klik menu “Pelatihan” dan lihat “Riwayat Pelatihan”, lalu temukan Kode Redeem
4. Kembali ke halaman redeem, lalu masukkan
Kode Redeem yang kamu dapatkan dari akun Prakerja. Selanjutnya peserta akan dibawa ke halaman verifikasi wajah di web Prakerja


Total Pembayaran
Rp -