Produktivitas Diri
Daring
Belajar Mengelola Jaringan Komputer bagi Teknisi Jaringan Komputer Pemula (Daring)
Skill Academy by Ruangguru
Mengenai Institusi

Skill Academy by Ruangguru
Detail Kelas
Usia 18 - 64 Tahun
Kelas Online
SMA/SMK Sederajat - S1
Tentang Kelas
Tingkat Materi
Dasar
Total Durasi Kelas
15 jam
Tentang Kelas/Deskripsi
Kelas ini ditunjukkan untuk seseorang yang ingin menjadi seorang teknisi jaringan komputer. Beberapa tugas seorang teknisi jaringan komputer adalah melakukan pemasangan, instalasi, konfigurasi, pemeliharaan, & melakukan perbaikan kendala. Dengan demikian, bersama tenaga pelatih kamu akan mempelajari protokol jaringan, mengelola jaringan, OSI layers, network security untuk memenuhi kompetensi seorang teknisi jaringan pemula.
Deskripsi Metode Pembelajaran
Metode ajar yang digunakan adalah ceramah interaktif, roleplay, dan bahan bacaan dengan penugasan praktek
Metode Evaluasi
Pre Test
Post Test
Skill Test
Tujuan Pembelajaran
Tujuan umum
Peserta (A) mampu menampilkan penguasaan minimal 60% (D) dalam melakukan perbaikan dan pemeliharaan jaringan menggunakan tools yang tepat (B) pada proses pengelolaan jaringan pada saat unjuk keterampilan (C).
Tujuan khusus
1. Peserta mampu membandingkan jenis pekerjaan di bidang jaringan komputer
2. Peserta mampu menerapkan framework cybersecurity, standar protokol yang digunakan untuk komunikasi jaringan
3. Peserta mampu menerapkan cara menggunakan Powershell
4. Peserta mampu menerapkan cara menanggulangi spam dan malware
5. Peserta mampu membuat ulang topologi jaringan
6. Peserta mampu menerapkan konsep IT Asset Management
7. Peserta mampu merespon tren teknologi dan tools jaringan
8. Peserta mampu meniru instalasi dan konfigurasi pada windows client
9. Peserta mampu menunjukan sikap proaktif mempelajari jaringan komputer
10. Peserta mampu cermat dalam mempelajari infrastruktur jaringan & Linux commands
Kurikulum dan Kompetensi
Kurikulum
Pertemuan 1
19:00-22:00 WIB 180 menit - Teknisi Jaringan yang Profesional
1. Peserta dapat menjelaskan fungsi jaringan dalam sistem teknologi informasi perusahaan
2. Peserta dapat menerangkan trend teknologi, tools, dan operasional dalam bidang jaringan komputer
3. Peserta dapat membandingkan jenis pekerjaan di bidang jaringan komputer
4. Peserta dapat menerapkan topologi jaringan
5. Peserta dapat membuat ulang topologi jaringan
6. Peserta dapat menerangkan framework cyber security
Pertemuan 2
19:00-22:00 WIB 180 menit - Protokol Jaringan Standar
1. Peserta dapat meniru langkah memperbaiki masalah routing dan solusinya
2. Peserta dapat meniru penerapan tools yang dapat digunakan untuk troubleshooting sederhana pada jaringan berkaitan dengan alamat IP
3.Peserta dapat menerapkan instalasi dan konfigurasi windows clients
4. Peserta dapat meniru instalasi dan konfigurasi pada windows client
5. Peserta dapat menerapkan instalasi dan konfigurasi Mac networking
6. Peserta dapat meniru instalasi dan konfigurasi
7. Peserta dapat menunjukan sikap tepat dalam melakukan instalasi dan konfigurasi
8. Peserta dapat menerapkan instalasi dan konfigurasi network printer
9.Peserta dapat meniru instalasi dan konfigurasi
10. Peserta dapat menunjukan sikap tepat dalam melakukan instalasi dan konfigurasi
Pertemuan 3
19:00-22:00 WIB 180 menit - Mengelola Jaringan
1. Peserta dapat menerapkan proses konfigurasi
2. Peserta dapat membuat ulang proses konfigurasi
3. Peserta dapat menunjukkan sifat proaktif mempelajari software virtualisasi
4. Peserta dapat menerapkan proses konfigurasi
5. Peserta dapat membuat ulang proses konfigurasi
6. Peserta dapat menerapkan langkah-langkah instalasi windows server 2019
7. Peserta dapat menerapkan command yang terdapat pada Windows
8. Peserta dapat melakukan pengelolaan network administration
9. Peserta dapat mandiri dalam melakukan instalasi dan konfiguras
10. Peserta dapat melakukan pengelolaan network secara remote
Pertemuan 4
19:00-22:00 WIB 180 menit - OSI Layer dan Fungsinya
1. Peserta dapat menerapkan komunikasi host to host di layer network
2. Peserta dapat menerapkan hardware yang dibuat berdasarkan layer
3. Peserta dapat menggunakan akses media dalam komunikasi data
4. Peserta dapat menerapkan pembentukan frame
5. Peserta dapat menggunakan Flow & Error Control
6. Peserta dapat menerapkan proses encoding dan decoding frame data sebelum dikirim
7. Peserta dapat menunjukkan pandangan positif tentang penggunaan tool untuk troubleshooting dan ingin mengaplikasikannya di pekerjaan
8. Peserta dapat mengkonstruksi penggunaan servis layer OSI dan penguasaan tools yang dapat digunakan untuk troubleshooting sederhana pada jaringan berkaitan dengan tiap layer OSI
Pertemuan 5
19:00-22:00 WIB 180 menit - OSI Layer dan Fungsinya
1. Peserta dapat menjelaskan keuntungan dari network security
2. Peserta dapat menerapkan cara kerja network security
3. Peserta dapat menunjukan sikap teliti dalam menggunakan tools network security
4. Peserta dapat menerapkan cara menanggulangi malware
5. Peserta dapat menunjukkan penguasaan penggunaan tools antivirus
6. Peserta dapat memberi usulan terhadap penggunaan tools antivirus
Aspek Kompetensi
Pengetahuan (Kognisi)
1. Menerapkan topologi jaringan
2. Menerapkan instalasi dan konfigurasi windows clients
3. Menerapkan instalasi dan konfigurasi Mac networking
4. Menerapkan langkah-langkah instalasi windows server 2019
5. Menerapkan windows command
Sikap Kerja (Afeksi)
1. Menunjukkan sifat proaktif mempelajari jaringan komputer
2. Menunjukkan sifat tepat dalam memilih sertifikasi keahlian
3. Menunjukkan sifat cermat dalam mempelajari infrastruktur jaringan
4. Menunjukkan sifat tepat dalam menggunakan server dan virtualization
5. Menunjukkan sifat proaktif mempelajari software virtualisasi
6. Menunjukkan sifat teliti dalam menggunakan tools network security
Keterampilan (Psikomotor)
1. Merespon terhadap kuis yang diberikan oleh instruktur
2. Membuat ulang topologi jaringan
3. Meniru langkah memperbaiki masalah routing dan solusinya.
4. Meniru penerapan tools yang dapat digunakan untuk troubleshooting sederhana pada jaringan berkaitan dengan alamat IP
5. Meniru instalasi dan konfigurasi
6. Membuat ulang proses konfigurasi
7. Mengikuti konfigurasi Linux server
8. Mengkonstruksi penggunaan service layer OSI dan penguasaan tools yang dapat digunakan untuk troubleshooting sederhana pada jaringan berkaitan dengan tiap layer OSI
Unjuk Keterampilan
- Bacalah kasus yang telah disediakan.
- entukan tools dan buatlah topologi jaringan sederhana.
- elaskan dan terapkan langkah-langkah untuk mengantisipasi permasalahan jaringan
- Jika telah selesai mengerjakan tugas, simpanlah file dalam format PDF dengan ukuran maksimal 10 MB. Jika mengerjakannya pada lembar kertas atau buku catatan, foto dengan jelas tugas yang dikerjakan agar dapat terbaca. Pastikan Keterbacaan foto dan simpan dalam format PDF. Kamu dapat mengambil beberapa foto agar seluruh tugas terdokumentasi dengan jelas.
- Tugas dikumpulkan paling lambat 3 x 24 jam setelah pengerjaan Post Test.
Waktu Pelaksanaan Unjuk Keterampilan: Setelah Post Test
Fasilitas
1. Ujian & Evaluasi
2. Sertifikat Digital
Jenis Sertifikat
1. Sertifikat Penyelesaian Pelatihan
Instruktur
ARIEF WAHYUDIN
Pengalaman Bekerja
.Trainer - Atswa Indonesia (2016-sekarang)
Instruktur - LP2K Dharma Bangsa (2008-sekarang)
Pengalaman Mengajar
1. Trainer paruh waktu Jaringan Komputer - BLK Jombang (2010-sekarang)
2. Trainer Jaringan Komputer - BLK Jombang (2008-sekarang)
Instruktur
Sulistio Nugroho
Pengalaman Bekerja
Pengelola Sistem dan Jaringan - Dinas Kominfo Kab. Kotawaringin Barat, aktif 2019 - sekarang
Staff Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIM-RS), tahun 2010-2014
Pengalaman Mengajar
Instruktur LPK Prisma, Pangkalan Bun, aktif 2019 - sekarang
Asisten Trainer Kegiatan Pelatihan IT, tahun 2012
Instruktur LP3T, Pangkalan Bun, 2008-2010
Instruktur LMKI, Pangkalan Bun, 2003-2006