banner-0

1. Bisnis

Daring

Menguasai Manajemen Produk untuk Calon Product Manager (Daring)

Karier .mu by Sekolah.mu

Rp1.500.000

  1. Kartu Prakerja
  2. Partner
  3. Karier .mu by Sekolah.mu
  4. Menguasai Manajemen Produk untuk Calon Product Manager (Daring)

Mengenai Institusi

Karier .mu by Sekolah.mu

Lihat Lebih Lengkap

Detail Kelas

icon

Usia 18 - 64 Tahun

icon

Kelas Online

icon

SMA/SMK Sederajat - S1

Tentang Kelas
Tingkat Materi
Menengah

Total Durasi Kelas
15 jam

Tentang Kelas/Deskripsi
Pelatihan ini merupakan pelatihan profesional yang menggunakan moda Pelatihan ini menggunakan moda Webinar. Pelatihan ini mengacu pada COL 12. Pengembang Aplikasi dan Sistem. Adapun standar kompetensi yang digunakan adalah SKKNI Nomor 22 Tahun 2019: Programming and Software Development, Network and Infrastructure, Operation and System Tools dengan sasaran pembelajaran untuk Mengelola Perencanaan Proyek TI, Mengelola Inovasi dan Peningkatan Berkelanjutan, Mengatur Prioritas dan Pengembangan Kerja Pribadi, Memastikan Efektivitas Tim, Mengembangkan Strategi Manajemen Pengetahuan, Menggabungkan kebutuhan dan perspektif asli ke dalam lingkungan TI, Membuat Dokumentasi Teknis. Melakukan Evaluasi Sistem TI Pasca- Implementasi, dan Memilih Model Teknologi Baru untuk Bisnis. Sehingga penelitian ini memiliki tujuan agar Peserta mampu mengembangkan produk digital dengan mengikuti alur manajemen produk.

Deskripsi Metode Pembelajaran
Metode ajar yang digunakan adalah ceramah interaktif, roleplay, dan bahan bacaan dengan penugasan praktek

Metode Evaluasi
Pre Test
Post Test
Skill Test


TUJUAN UMUM PELATIHAN
Peserta mampu mengembangkan produk digital dengan mengikuti alur manajemen produk yang ditunjukkan dengan minimal 60% penguasaan materi saat unjuk keterampilan.

TUJUAN KHUSUS PELATIHAN
1. Peserta mampu menerapkan prinsip siklus pengembangan produk
2. Peserta mampu menerapkan ide pengembangan produk dengan menggunakan metode lean canvas
3. Peserta mampu menggunakan berbagai metode riset untuk melakukan validasi masalah dan solusi
4. Peserta mampu menerapkan berbagai metode prioritas dalam menentukan masalah dan solusi
5. Peserta mampu menghasilkan gambaran produk dari solusi yang akan dibuat menggunakan user centered design
6. Peserta mampu mengoperasikan tools-tools product management seperti Whimsical, Miro, Figma, dll.
7. Peserta mampu menghasilkan dokumen rujukan untuk pengembangan produk
8. Peserta mampu mengembangkan strategi peluncuran produk yang efektif
9. Peserta mampu menunjukkan sikap komunikasi untuk manajemen stakeholders


KURIKULUM
1. Hari ke-1 / 19.00-22.00 WIB : Pengenalan “Product Management” dan Produk
2. Hari ke-2 / 19.00-22.00 WIB : Riset dalam Product Management
3. Hari ke-3 / 19.00-22.00 WIB : Memetakan Masalah dan Solusi dengan Metode Prioritas
4. Hari ke-4 / 19.00-22.00 WIB : Mengembangkan Solusi
5. Hari ke-5 / 19.00-22.00 WIB : Merilis Produk dan Manajemen Stakeholders

ASPEK KOMPETENSI
PENGETAHUAN (KOGNITIF)
1. Cara menemukan ide produk
2. Visi dan strategi produk menggunakan metode lean canvas
3. Pemahaman objektif dari produk serta metrik pengukuran objektif yang sesuai
4. Strategi pemasaran produk yang efektif
5. Metode prioritas untuk memilih masalah yang akan dikembangkan sebagai solusi/produk
SIKAP KERJA (AFEKTIF)
1. Kritis dan analitis dalam melakukan riset pengguna maupun pasar
2. Sikap komunikatif, kepemimpinan, dan koordinasi yang baik sebagai product manager
KETERAMPILAN (PSIKOMOTOR)
1. Menggunakan berbagai metode riset untuk mengidentifikasi masalah yang bisa diubah menjadi solusi
2. Menghasilkan gambaran produk dari solusi yang akan dibuat menggunakan user-centered design
3. Mengoperasikan tools-tools product management
4. Mempraktikan uji coba (testing) untuk memvalidasi solusi/produk


Fasilitas
1. Ujian & Evaluasi
2. Sertifikat Digital

Jenis Sertifikat
1. Sertifikat Penyelesaian Pelatihan


INSTRUKTUR
Yosefina Pricilia Andrean
PENGALAMAN BEKERJA YANG RELEVAN DENGAN MATERI PELATIHAN
Product Manager - Stockbit - (Des 2020 - Saat ini)
- Melakukan penelitian dan analisis untuk menentukan fitur yang tepat untuk mendorong peningkatan produk
- Bekerja sama dengan desainer, insinyur, PMM, dan pemangku kepentingan lainnya untuk menerapkan fitur dan peningkatan baru.
- Merencanakan dan memprioritaskan product backlog kemudian menerjemahkan strategi produk ke dalam persyaratan rinci.
- Menjaga dan memantau kinerja dan pengalaman produk
- Merestrukturisasi ekosistem produk dan rekayasa untuk mencapai lingkungan kolaborasi yang lebih baik

Product Owner - Tunaiku - (Mar 2014 - Sep 2021)
- Melakukan penemuan produk (penelitian, analisis data, menentukan konsep produk/fitur, pengujian konsep) dan berkolaborasi dengan UXR, tim data & desainer UI/UX
- Menentukan strategi produk & road-mapping bersama bisnis & C-Team
- Kelola tim pengembangan untuk memastikan pengiriman produk sesuai rencana
- Menjaga & memantau kinerja & pengalaman produk
Iterasi melalui eksperimen & penelitian untuk mencapai hasil utama
- Pengoptimalan & iterasi eksperimen App Store Optimization (ASO) di Google Play (Android)

Product Analyst - Tunaiku - (September 2019 - Maret 2020)
- Menghadiri pertemuan untuk mengumpulkan kebutuhan dengan klien
- Kelola tim insinyur perangkat lunak
- Sistem informasi yang dikembangkan dan dirancang untuk klien
- Tim yang dibantu dengan berbagai aspek proyek
- Terapkan sistem dan pastikan sistem berjalan dengan baik.

Product Manager - Ralali.com - (September 2018 - September 2019)
- Terlibat penuh dalam mendesain ulang website mapasset.bnpb.go.id
- Menghadiri berbagai pertemuan regional di Indonesia
- Integrasikan dengan aplikasi lain terkait pemetaan aset
- Pelatihan penggunaan aplikasi untuk peserta dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah
- Ikut serta melihat kondisi aset yang tercantum dalam aplikasi


Syarat dan Cara Mengikuti Pelatihan

Syarat
1. Diharapkan memiliki laptop/komputer yang akan digunakan sebagai sarana belajar

Cara Mengikuti Pelatihan
Langkah Redeem Kode Voucher
1. Buka Aplikasi Karier.mu atau website https://www.karier.mu/.
2. Apabila belum memiliki akun Karier.mu, silakan melakukan pendaftaran akun terlebih dahulu. Namun jika sudah memiliki akun, silakan login akun.
3. Klik Akun Profil yang berada di bagian pojok kanan atas halaman utama Karier.mu
4. Pilih “Tukar Voucher”

Langkah Redeem Redemption Code
1. Salin kode redeem yang kamu dapatkan dari dashboard Prakerja.
2. Kemudian login akun Karier.mu kamu.
3. Klik menu “Programmu” atau link https://app.karier.mu/programmu
4. Pilih program yang ingin kamu ikuti yang terdapat keterangan “Belum Redeem”.
5. Masukkan kode redeem yang telah dicopy atau salin dan klik “Gunakan”.


Total Pembayaran
Rp -