Isi = 15 ml isi kental bukan cair Cukup untuk 25 bordir nama ukuran standard. Lem Khusus untuk kain, bahan dan logo. Cairan kental bening / transparan. Saat kering di bahan tidak mengeras sehingga membuat bahan menjadi kaku. Bahan tetap lentur. Logo tetap lentur. Tahan cuci dan setrika. Tidak retak saat kena cuci / sabun. Tidak merubah warna bahan / kain. Saat kering tetap bening / transparan, tidak keruh. Daya rekat kuat. Kalau kurang rekat bisa dioles lem lagi. Cocok untuk merekat kain, bahan, logo, patch, emblem, bordir, woven, dll. Cara pakai: 1. Bersihkan bagian kain dan patch(bordiran) yang ingin di tempel dengan tisu. 2.Beri lem pada patch(bordir) cukup pada tepi bordirnya saja, bahan TIDAK PERLU diberi lem, Agar lebih efisien dalam penggunaan lemnya 3. Kemudian letakan patch (bordir) pada pakaian yang ingin di tempel. 4.Tekan dengan jari bagian pinggirnya agar menempel sempurna. 5. Kemudian letakan pemberat pada patch(bordir) bisa juga gunakan setrika sebagai pemberat, diamkan selama 1-2 jam. 6. Pakaian boleh di cuci setelah 24 jam. Setelah menempel, TIDAK PERLU perlakuan khusus. Kalau ada bagian yang kurang rekat bisa di lem lagi.