Berisi tablet dengan nutrisi lengkap macro, micro, fe dan aneka mineral yang dibutuhkan oleh tanaman air terutama dari jenis yang berakar pada substrat.
Legend nya pupuk tancap aquascape di Indonesia sejak th 2006!
Sangat ideal untuk segala macam tanaman aquascape yang berakar di substrat. Tancapkan 1-3 butir secara sempurna kedalam substrat sedalam 3-5cm dengan jarak 3-5cm dari area yang ditanami.
Pengulangan tiap 3-6 bulan sekali, disesuaikan dengan kebutuhan.