Varian: ⦿ Original: Varian Original terdiri dari 9 macam herbal premium, kuah relatif bening, dan rasa yang manis. Sangat cocok di konsumsi rutin untuk menambah stamina, meningkatkan imunitas, memelihara kesehatan dan daya tahan tubuh, serta menjaga kesehatan saat hamil ⦿ Sekti: Varian sekti memiliki kuah yang berwarna hitam dan rasa yang sedikit pahit. Sangat baik untuk penyembuhan flu, membersihkan paru-paru, dan dapat membantu melancarkan menstruasi dan mengurangi rasa nyari saat PMS. ⦿ Caesar: Varian Caesar disarankan untuk dikonsumsi 1-14 hari setelah melahirkan secara Caesar. Mengandung Bei Qi dan Yi Cuk yang sangat baik untuk masa pemulihan pasca melahirkan dan mempercepat penyembuhan luka. ⦿ Angkak: Varian angkak memiliki kuah berwarna merah. Sangat cocok untuk meningkatkan trombosit, penyembuhan saat dan pasca DBD. ⦿ Komplit 12: Varian komplit 12 terdiri dari 12 macam herbal premium. Sangat baik sebagai boost er Stamina dan Imunitas. Cocok di konsumsi saat sakit dan masa penyembuhan ⦿Tim Ikan Gabus: Varian tim ikan gabus sangat cocok dikonsumsi untuk penyembuhan pasca operasi dan caesar, meningkatkan hemoglobin (HB) para orang tua, menjaga Keseimbangan Cairan dalam Tubuh, serta menyehatkan Sistem Pencernaan. Khusus varian ini di steam menggunakan ikan gabus, bukan ayam kampung. ⦿ Pasca Operasi: Merupakan varian terbaru kami. Varian ini dapat dimasak langsung tanpa menggunakan tambahan ayam. Sangat baik untuk recovery stramina dan penyembuhan luka pasca tindakan operasi. Varian ini juga dapat membantu melancarkan peredaran darah dan meredakan jerawat
Cara masak : 1) Cuci bahan-bahan herbal menggunakan air mengalir 2) Sediakan ayam kampung (1/2 -1 ekor) yang telah di potong dan dibersihkan 3) Masukan seluruh bahan dan ayam ke dalam panci / slow cooker 3) Tambahkan air hingga menutupi ayam dan herbal (1 - 1,5 L, sesuai selera) 4) Masak dengan api kecil hingga ayam empuk 5) Setelah itu dapat tambahkan garam / kecap asin / bumbu lainnya sesuai selera 6) Tim ayam herbal siap disajikan
** Tidak ada expired date. Untuk ketahanan yang lebih lama, produk dapat disimpan di kulkas **