Wonderful Dry Box ini dilengkapi dengan dehumidifier yang dapat mencegah tumbuhnya jamur dan lumut dan mengatur kelembaban suhu sehingga barang-barang Anda tetap terjaga dan dalam kondisi baik. Dry box ini sangat cocok untuk menyimpan lensa kamera, agar kualitas lensa tetap terjaga setelah dibersihkan.
Dehumidifier
Dehumidifier berfungsi untuk menjaga kadar kelembaban udara di batas normal. Dehumidifier bekerja dengan cara menarik air yang terkandung di dalam kotak. Dengan dehumidifier di dalam kotak, maka udara di dalam akan tetap kering dan menjaga kondisi barang di dalamnya.
Kotak Dehumidifier
Box kering dan besar ini dapat Anda masukkan barang-barang keperluan Anda berpergian, sangat aman karena dilengkapi dengan dehumidifier.
Mudah Dicuci
Box ini mudah dibersihkan sewaktu-waktu Anda membutuhkan, dan tidak mudah rusak karena bahan plastik yang berkualitas.