Download Tokopedia App
Tentang TokopediaMitra TokopediaMulai Berjualan PromoTokopedia Care
tokopedia-logo
Kategori
Atur jumlah dan catatan

Stok Total: 885

Subtotal

Rp160.000

1 SET TANG AKSESORIS JEWELRY PERHIASAN TANG MINI KECIL PENJEPIT MANIK

Rp160.000
  • Kondisi: Baru
  • Min. Pemesanan: 1 Buah
  • Etalase: Semua Etalase
ISI 5 PCS (MASING-MASING BEDA FUNGSI)

Kalau ditanya alat apa yang paling penting dalam bisnis permanikan? rasanya tak ada jawaban yang lebih tepat selain Tang.
Tapi jangan salah lho, tang untuk manik-manik ini jenisnya sungguh sangat beragam. Memiliki kelima jenis tang dasar ini akan memungkinkan kita untuk membuat aksesoris yang lebih rapi dan tahapan yang efisien saat membuatnya.

1) Round Nose Plier
Pada dasarnya tang iniberfungsi untuk membuat loop, atau bulatan untuk menyambungkan paku satu ke lainnya hingga menjadi sebuah rangkaian kalung atau gelang. Ujung dari tang ini memiliki diameter yang lebih kecil, sehingga memungikinkan kita untuk membuat loop (lingkaran pada ujung kawat) dengan lebih rapih. Buat saya ini dalah tang wajib punya. Karena kerapihan hasil akhir aksesoris yang kita buat sangat tergantung pada ujung bulat pada tang ini, selain itu tang ini juga bisa digunakan untuk menjepit.

2) Bent Nose Plier
Diameter ujung tang ini kecil , dan ujungnya bengkok, menjadikan tang ini memiliki fungsi ekstra, yaitu untuk membenkokkan kawat di tempat yang sulit.

3) Cutting Plier
Nama lain dari tang ini adalah Tang potong. Seperti namanya, tang ini berfungsi untuk memotong, mulai dari senar hingga kawat.

4) Grip Nose Plier
Fungsi tang ini sebenarnya tak jauh berbeda dengan Flat Nose plier. Hanya saja letak bidang rata lebih lebar, panjang dan besar, serta dapat menjepit dampai ke belakang. Fungsi dari tang jenis ini penting untuk menjepit lebih kuat.

5) Flat Nose Plier
Tang jenis ini memiliki permukaan bagian ujung yang datar. Sehingga memungkinkan tang ini untuk meluruskan kawat yang keriting. Biasanya kalau kawat untuk bikin bros kepanjangan, suka jadi ketekuk dan keriting… nah dengan dijepit di kawat ini, permukaan yang keriting dapat dibuat menjadi lebih halus dan lurus. Tang ini juga bisa digunakan untuk menggantikan fungsi tangan kiri menjepit benda, sementara tangan kanan menggunakan tang jenis lainnya.

Ada masalah dengan produk ini?

ULASAN PEMBELI

5.0/ 5.0

100% pembeli merasa puas

5 rating • 2 ulasan

5(5)100%
4(0)0%
3(0)0%
2(0)0%
1(0)0%