- Mempercepat pertumbuhan broiler (Ayam pedaging). - Mengurangi angka kematian. - Meningkatkan efisiensi penggunaan ransum. Indikasi : - Merangsang pertumbuhan ayam pedaging. - Melengkapi segala kebutuhan vitamin dan asam amino yang perlu bagi pertumbuhan. - Meningkatkan efisiensi ransum, menjadikan ayam pedaging lebih gemuk. - Mencegah stress dan meningkatkan daya tahan tubuh terhadap serangan penyakit. Aturan Pakai : - Ayam umur 0-6 minggu : 1 gram tiap 2 liter air minum atau 1 gram tiap 1 kg ransum. - Ayam umur 6-9 minggu : 1 gram tiap 3 liter air minum atau 1 gram tiap 1,5 kg ransum. Perhatian !!! Simpan obat ditempat yang kering dan tertutup rapat, terhindar dari sinar matahari langsung OBAT HANYA UNTUK HEWAN Berat bersih : 250 Gram