Komplain amp; Asuransi: Thrill Bitz tidak lagi menerima komplain dari pembeli jika produk tiba dengan kondisi cacat/kerusakan yang dikarenakan oleh proses pengiriman. Sebelum barang kami kirim, kondisi produk sudah dalam keadaan sempurna dimana produk sudah kami cek terlebih dahulu sebelum kami serahkan ke pihak pengiriman. Pembeli diharapkan untuk menghubungi layanan chat 24/7 Tokopedia Care untuk meneruskan komplain amp; klaim asuransi. Deskripsi Produk: YouZee Clip-In Lens Prescription Goggle Insert Tersedia dalam dua pilihan Single Lens dan Bi-Focal Lens Youzee Clip-In dengan lensa pilihan anda dan kain pembersih anti kabut (masa pakai 60 kali). Tidak lagi ribet dengan lensa kontak atau menggunakan kaca mata didalam goggle Sobat, apapun aktifitas Sobat, selama memerlukan goggle YouZee Clip-In lense adalah solusi. - Dibuat sesuai dengan kebutuhan Sobat, termasuk astigmatisme dan prisma, dengan lensa RX berkualitas tinggi dari Hoya Jepang. - YouZee Clip-In adalah satu-satunya lensa yang dapat disisipkan pada goggle di dunia, dengan fitur Octalock yang unik dan dipatenkan. Octalock membuat keempat lengannya dapat menyesuaikan diri dan cocok dengan semua merek goggle untuk kegiatan Motocross, Ski air, Jetski, surfing, paintball, airsoftgun, scuba diving/menyelam dan kegiatan apapun yang membutuhkan goggle. YouZee Clip-In lense diproduksi di Plastex, Ostvik, Skelleftea, Swedia Utara. Seluruh proses pembuatan bingkai dilakukan pada pabrik YouZee sendiri di SkellefteƄ dan dikirim langsung kepada Sobat. Bingkai: Dengan bahan Poliamid PA12 yang disebut TR90. Bahan ini sangat kuat dan tahan lama walau digunakan ppada temperature tinggi atau rendah Lensa: Kami menggunakan lensa Hoya buatan Jepang dan merupakan salah satu produsen lensa berkualitas terkemuka di dunia. Bahannya disebut CR39. YouZee menggunakan lensa dengan indeks lebih tinggi untuk untuk kesempurnaan penglihatan Sobat. *Note : Untuk Ketersediaan Barang Harap Chat Kami Terlebih Dahulu, Terima Kasih*
Ada masalah dengan produk ini?
ULASAN PEMBELI
5.0/ 5.0
100% pembeli merasa puas
1 rating ⢠0 ulasan
5
(1)100%
4
(0)0%
3
(0)0%
2
(0)0%
1
(0)0%
Belum ada ulasan untuk produk ini
Beli produk ini dan jadilah yang pertama memberikan ulasan