Tujuannya mengambil data absensi dari mesin fingerprint solution X100C dengan PHP SOAP adalah untuk memudahkan dalam pengambilan data absensi bisa dilakukan secara realtime. Keuntungannya adalah meninggalkan cara lama yang biasanya dengan export data lalu kemudian di import data ke aplikasi yang sedang di buat atau aplikasi yang sudah ada, kegiatan seperti ini tentu merepotkan juga. Dengan mengambil data langsung dari finger print solution amp;nbsp;X100C banyak hal yang bisa dikembangkan, misalnya keperluan data untuk makan di kantin agar sesuai pesanan dengan jumlah karyawan yang masuk, itu hanya salah satu contoh masih banyak hal yang lain yang bisa di kembangkan. Environment recomended - Webserver Apache/2.4.29 (Win32) (https://www.apachefriends.org, XAMPP Control Panel 3.2.2) amp;nbsp; - PHP 7.2.3 (https://www.apachefriends.org, XAMPP Control Panel 3.2.2) - MySQL 5.0.12 (https://www.apachefriends.org, XAMPP Control Panel 3.2.2) Technology yang digunakan: - Responsive 12-column grid - Built with Less and Sass (CSS included) - Modular jQuery plugins - JavaScript - PHP - MySQL - Ace-Master Admin Template Browsers: - Latest Chrome - Latest Safari - Firefox 4+ - Latest Edge - Opera - Internet Explorer 8+ BONUS - Video Tutorial - Software Pendukung