Impeller Turbin Aerator adalah alat utk mendifusikan Udara/oksigen kedalam air kolam budidaya dan instalasi pengolahan limbah cair. Didesain untuk memanfaatkan motor listrik bekas pompa air jenis Panasonic dan Shimizu 125W. dengan kemampuan yg cukup handal untuk mendifusikan udara kedalam air dalam waktu yg cepat mampu menaikan DO pada air kolam dan mengoksidasi limbah dg cepat. dapat bekerja nonstop 24jam tanpa merusak motor listrik. Warna random tergantung stok panjang total -/+70cm ( kopel-ass-impeller) gelembung udara yang dihasilkan fine bubble pada air payau, macro bubble pada air tawar. difusi udara -/+ 100-150Lpm. Harga utk 1set, terdiri dari; *1 buah turbin impeller *1 Batang Ass stainless sus 304 *1 buah sambungan pipa ke motor *baut2 kunci L stainless m6 manual book pemasangan dan contoh pembuatan frame. Setelah memiliki Alat ini, Anda hanya perlu menyediakan: 1. motor listrik bekas pompa air merek Panasonic atau Shimizu yang masih baik performanya dg diameter ass motor 9,5-12mm. 2. kemudian frame/rangka sbg dudukan motor dan pelampung, 3. pelampung yg terbuat dari pipa PVC 3-4 inch 2 set. untuk panduan membuat frame/rangka mesin dan pelampung nya kami sediakan dlm manual book nya. selamat mencoba kreasi rakyat kecil. semoga bermanfaat dan sukses selalu.....