Copper Tape adalah pita foil tembaga yang bisa menghantar listrik (konduktor) dan panas dengan daya rekat yang sangat kuat, tahan terhadap suhu hingga 120 Celcius, permukaannya juga dapat disolder timah
Copper Tape banyak digunakan untuk:
Membuat & memperbaiki jalur PCB Membuat jalur LED SMD 5730 5050 dll Sebagai antena penguat sinyal Untuk dekorasi, arsitektur, pembuatan maket, dll Membuat jalur di atas kaca, keramik, plastik, acrylic Menghilangkan gangguan elektromagnetik EMI, terutama digunakan dalam kabel peripheral komputer, monitor komputer dan produsen trafo Selain penghantar listrik, copper tape juga bisa digunakan sebagai penghantar panas agar LED lebih dingin.