Untuk mesin jahit highspeed jarum 1 (mesin industri/mesin besar) seperti Typical, Juki, Brother, Jack, Mitsubishi, dll TIDAK untuk mesin portable/mesin hitam. Fungsi dari sepatu ini adalah untuk menjahit pinggiran kain dengan rapi karena bantuan lidah dari sepatu ini.