Microplex merupakan nutrisi mikro yang disemprotkan ke tanaman dan dengan cepat diserap oleh tanaman untuk segera memberi efek metabolisme.
* Fungsi : - Merangsang pertumbuhan akar - Merangsang pembentukan tunas - Meningkatkan fotosintesis - Pelengkap pupuk makro - Meningkatkan daya tahan tanaman