Beras Basmati adalah bahan utama dalam pembuatan Nasi Briyani, Nasi Mandhi,kebuli dan sejenisnya Beras basmati tidak mengandung gula
Kandungan : -Sugar = 0% -Kaya serat, baik untuk jantung dan usus -Serat yang tinggi membantu melancarkan BAB -Kandungan seratnya dikenal dengan nama pati -Resisten membuat rasa kenyang bertahan lebih lama -Kandungan indeks glikemik (sugar) yang rendah (0%) sehingga meringankan kerja pankreas -Mengandung antioksidan -Mengandung vitamin B -Mineral -Kandungan magnesium yang dapat mengendalikan kadar gula darah
Cara memasak -Cuci beras sebelum dimasak -1 gelas beras Basmati + 4 gelas air -Dimasak seperti memasak nasi biasa
Untuk hasil maksimal beras direndam dulu sekitar 1 jam.