Ciput Oman Tencel adalah ciput atau dalaman kerudung dengan model semi kupluk yang dilengkapi karet & tali belakang adjustable sehingga dapat disesuaikan dengan lingkar kepala penggunanya. Berbahan Tencel Modal yang berkualitas tinggi, sustainable, durable, ringan, dingin dan nyaman di kepala.