Compound ini adalah senyawa penggosok abrasif yang cukup kuat untuk mengembalikan cat kendaraan anda mobil, motor, sepeda, mika lampu maupun media lain yang kusam dan baret ringan atau goresan goresan menjadi mengkilau/kinclong juga halus. Cara menggunakannya : Cukup mencuci media yang akan di poles lalu olesi compound secukupnya lanjut mengosok dengan kain halus secara berputar. silahkan untuk mengulangi agar hasil lebih maksimal. ALF rubbing ini tidak mengandung lilin atau silikon dan aman untuk digunakan untuk finishing setelah proses pengecatan kendaraan anda.