Keladi tikus adalah tanaman yang terkenal karena khasiatnya dalam menyembuhkan berbagai jenis penyakit. Daunnya berbentuk hati berwarna hijau.
Kandungan: Alkaloid, steroid, flavonoid, glikosida, fenilpropanoid, sterol, cerebroside, asam lemak aromatik, hidrokarbon tak jenuh, asam alifatik, heksan.
Khasiat: Membunuh/menghambat pertumbuhan sel kanker, menangkal radikal bebas, menghilangkan efek buruk khemoterapi, anti bakteri, menyembuhkan kanker usus besar, kanker payudara kanker leher rahim, kanker pankreas, kanker rectum, kanker paru-paru, nasofaring, kanker liver, hepatitis & pengerasan hati, kanker otak, kanker prostat, kanker tulang, kanker tenggorokan, kanker darah (leukimia), ginjal, empedu, limpa, dan lain-lain. Selain itu keladi tikus dapat menyembuhkan penyakit ringan seperti sakit kepala, migrain, kelenjar getah bening, kesemutan, sinusitis, wasir.