Fungsi Gaiter yaitu melindungi sepatu dan kaki pada saat digunakan ketika berkegiatan di alam bebas seperti mendaki gunung. Gaiter berfungsi untuk menjaga sepatu dari masuknya kerikil, batu, debu maupun cipratan lumpur. Melindungi kaki dari ranting maupun duri ketika berjalan disemak-semak serta melindungi kaki dari gigitan hewan seperti ular, nyamuk, lintah, pacet dan hewan melata lainnya.
Bahan Taslan Polyester (waterproof) 2 lapisan All size Nylon webbing Pengait galvanis Warna : Dark Navy, Light Green, Orange