Merupakan bendera triwarna horisontal dengan warna Pan-Slavia merah-biru-putih, kebalikan dengan bendera Rusia. Bidang utama menampilkan elang berkepala dua putih pada perisai merah; perisai merah yang lebih kecil pada elang melambangkan negara Serbia, dan dibagi menjadi empat bagian oleh salib putih; terdapat 2 ukuran 1. Besar 150 x 90 CM 2. Standar 90 x 60 CM (bahan lebih tipis) Bahan Polyester (Standar Bendera Import) Kualitas Cetakan Pabrik dengan print tembus (bolak-balik) cocok untuk - Dekorasi kamar / koleksi - Kebutuhan festival - Menyambut tamu kedutaan Terdapat 2 mata ayam dengan finishing jahit keliling yang rapih. Adakalanya bukan mata ayam tapi selongsong dengan tali pengait Finishing jahit keliling yang rapih. * Toleransi geser ukuran = 10 cm dari sample yang saya ukur. Maklum, produksi masal. biasanya saat proses potong amp; jahit ada saja yang lari dari ukuran patokan. Bisa kurang, bisa persis sama atau bisa lebih. terima kasih atas pengertiannya :)