**Klaim kekurangan dan kerusakan wajib disertai video unboxing paket. Tanpa menyertakan video unboxing, mohon maaf klaim tidak dapat diterima. MEMBELI = SETUJU. Terima kasih**------ Buku Original Mizan Grup -------Informasi Produk:PenerbitNoura BooksUkuran14x20 cmISBN978-623-242-383-1 Jumlah halaman308 HalamanPenerjemah: Reinitha Amalia LasmanaPenyunting: Isthi P. RahayuJenis Kertas IsiISI: Bookpaper 55 gr, BWJenis Kertas SampulCover: SC, FC 4/0, AC 230 gr Lamp. Doff, Spot UV, EmbosseKeunggulan A Happy Life diambil dari naskah asli On the Happy Life yang merupakan karya seorang filsuf kenamaan, Seneca.Seneca menempati posisi sentral dalam literatur Stoikisme, berbarengan dengan Zeno, Epictetus, dan Marcus Aurelius.Seneca bukanlah orang sembarangan, dia adalah salah satu tokoh berpengaruh pada zamannya. Dia adalah penasihat sekaligus guru kaisar zaman Romawi, Nero.Karya-karya Seneca sering dijadikan referensi dalam mempelajari filsafat Stoik.On the Happy Life ditulis pada abad 58 M. Walau begitu, bahasan yang diungkapkan Seneca sangat relevan dengan segala permasalahan pada masa kini. Hedonisme yang berujung pada ketidakpuasan akan hidup, memenuhi pikiran dengan beragam ketakutan sehingga tidak dapat menjalani hidup dengan penuh; hidup berdasarkan pendapat orang sehingga menjalani hidup tanpa kesadaran penuh.Stoikisme dapat membantu kita untuk mengendalikan emosi negatif dan bersyukur atas semua yang kita miliki sekarang.Stoikisme juga dapat melatih kita untuk menerima keadaan yang tak dapat kita ubah, mengubah hanya yang kita bisa, dan memiliki kebijaksanaan untuk mengetahui perbedaan antara keduanya.Gol dari menerapkan stoikisme dalam keseharian adalah seseorang memiliki pengendalian diri yang baik, ketenangan, kelenturan mental, dan emosi yg seimbang.