Download Tokopedia App
Tentang TokopediaMitra TokopediaMulai Berjualan PromoTokopedia Care
tokopedia-logo
Kategori
Spesial Untukmu
Atur jumlah dan catatan

Stok Total: 99411

Subtotal

Rp15.000

Guar Gum Food Grade 100 Gram / Guar gum Pengental / Guar Gum Powder

Rp15.000
  • Kondisi: Baru
  • Min. Pemesanan: 1 Buah
  • Etalase: Gum Pengental Makanan
Halal dan Food Grade
Asal : India

Expired : Desember 2026

Netto : 100 gram

Guar gum ini aman untuk diet/vegan.

Guar gum adalah serat dari biji tanaman guar (cluster bean plant) atau merupakan jenis polisakarida yang berasal dari biji tanaman kacang polong Cyamopsis tetragonolobus. Guar gum biasanya digunakan untuk menstabilkan, mengentalkan, dan mengemulsi produk industri, seperti lotion, suplemen serat, yogurt, dan lainnya.

Guar gum dapat membantu tubuh Anda menyerap dan mencerna nutrisi dari makanan yang Anda konsumsi. Guar gum tidak mempunyai banyak nutrisi, tapi rendah kalori dan tinggi serat, tentu saja dapat membantu Anda membuat kenyang tanpa harus makan banyak dan khawatir mengalami kenaikan berat badan.

Takaran untuk makanan :
1. Kue kering: ¼ hingga ½ sendok teh per cangkir tepung
2. Kue dan pancake: ¾ sendok teh per cangkir tepung
3. Muffin dan roti cepat: 3/4 sendok teh per cangkir tepung
4. Roti: 1,5 hingga 2 sendok teh per cangkir tepung
5. Adonan pizza: 1 sendok makan per cangkir tepung
6. makanan panas (gravies, semur, puding panas): 1-3 sendok teh per satu liter cairan
7. makanan dingin (saus salad, es krim, puding): sekitar 1-2 sendok teh per liter cairan
8. Mie : 1 - 2 gram per 1 kg bahan tepung
Fungsi : utk memperbaiki tekstur mie, mengurangi penyerapan minyak dan untuk melembutkan mie.

Manfaat untuk kesehatan :
1. Menurunkan kolesterol, dosis 5 gram serat tidak larut
2. Mengatasi diabetes, dosis 15 gram per hari
3. Menjaga kesehatan usus (sindom usus), dosis 5 gram guar gum yang terhidrolisa sebagian
4. Menurunkan berat badan, konsumsi 15 gram guar gum per hari dapat menurunkan berat badan sebanyak 2.5 kilogram
5. Mengatasi sembelit

Perhatian : hindari penggunaan guar gum dalam dua minggu setelah operasi karena dapat menimbulkan perubahan kadar gula darah. Penderita diabetes harus berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter.

Ada masalah dengan produk ini?

ULASAN PEMBELI

5.0/ 5.0

99% pembeli merasa puas

288 rating • 61 ulasan

5(275)95.49%
4(12)4.17%
3(1)0.35%
2(0)0%
1(0)0%