Deskripsi HI-D 5000 IU mengandung cholecalciferol 5000 IU setara dengan Vitamin D3 125 mikrogram. Obat ini termasuk golongan vitamin D dan analog. HI-D 5000 digunakan untuk menaikkan kadar vitamin D pada pasien yang kekurangan vitamin D. Dalam penggunaan obat ini harus SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER.
Indikasi Umum INFORMASI OBAT INI HANYA UNTUK KALANGAN MEDIS. Meningkatkan kadar vitamin D pada pasien dengan kekurangan vitamin D.
Komposisi Cholecalciferol 5000 IU setara dengan Vitamin D3 125 mikrogram
Efek Samping Pemakaian obat umumnya memiliki efek samping tertentu dan sesuai dengan masing-masing individu. Jika terjadi efek samping yang berlebih dan berbahaya, harap konsultasikan kepada tenaga medis. Efek samping yang mungkin terjadi pada obat ini yakni: Hiperkalsemia dan Hiperkalsiuria ( dalam asupan berlebih )
Bentuk Sediaan Tablet kunyah
Produsen Imedco Djaja
No BPOM BPOM: DKL1909504363B1
Golongan Obat Obat Keras (Merah) Aturan Pakai Sebelum atau sesudah makan. Dikunyah terlebih dahulu. Jangan langsung ditelan. Obat Keras (Merah)
Obat ini perlu resep dokter
Upload resepnya di halaman Pengiriman, ya.
Dijamin tidak kedaluwarsa
Obat di luar masa konsumsi? Kamu bisa lapor. Selengkapnya
Tips buat cek keaslian produk
Yuk, baca sebelum beli produk kesehatan ini. Selengkapnya