Menampilkan fesyen yang sedang tren dengan detail yang layak untuk difoto, boneka Barbie Looks menginspirasi penata gaya di dalamnya. Garis terbaru dipadukan dengan warna pastel dan metalik dan mengambil inspirasi dari gaya tahun 90an. Berpose dengan rambut merah, boneka Barbie Looks ini mengenakan pakaian dua potong dengan sepatu bot setinggi lutut.
1. Mohon untuk mengirimkan rekaman ketika membuka paket, foto penerimaan produk, foto resi dan label pembeli saat paket sudah berhasil diterima sehingga jika ada Kerusakan, Kekurangan Produk/Hadiah, atau Ketidaksesuaian Produk yang diterima bisa dilakukan validasi melalui kelengkapan tersebut dan hanya bisa diterima maksimal 7 (tujuh) hari dari tanggal penerimaan barang.
2. Jika tidak ada atau hanya memiliki salah satu dari kelengkapan yang disebutkan, maka segala bentuk komplain yang masuk tidak bisa ditindak lanjuti atau dianggap tidak sah. *kecuali: memang ada kesalahan dari sisi Penjual
3. Kerusakan packaging hanya pada bagian luar (bagian dalam utuh, produk tidak ada kerusakan/kekurangan, dll) disebabkan penanganan paket dari Pihak Jasa Ekspedisi yang kurang baik. Diharapkan agar Pembeli bisa melakukan komplain langsung ke Pihak Jasa Ekspedisi.
4. Kerusakan kemasan produk utama tidak dapat dilakukan pengembalian apabila produknya tidak mengalami kerusakan