Citrex Curvita Upin Ipin merupakan suplemen makanan yang mengandung vitamin B-kompleks yang dikombinasikan dengan ekstrak Curcuma Xanthorrhiza berkhasiat membantu memenuhi kebutuhan vitamin B kompleks dan memperbaiki nafsu makan. Citrex Curvita berbentuk sediaan sirup dengan rasa jeruk yang enak dan dapat dikonsumsi oleh anak-anak maupun dewasa Khasiat dan Kegunaan : * Sebagai multivitamin khusus untuk anak-anak * Membantu memenuhi kebutuhan vitamin B-kompleks * Membantu memperbaiki nafsu makan Cara Pakai : Dewasa : 3 kali sehari 1 sendok takar (5mL) Anak-anak diatas 1 tahun : 1 kali sehari 1 sendok takar (5mL) Kemasan : Botol @60mL BPOM No : SD 191 655 611 Sumber : mandjur . co . id
Tips buat cek keaslian produk
Yuk, baca sebelum beli produk kesehatan ini. Selengkapnya