LOCIS Security Seal adalah segel plastik merk LOCIS, sering dikenal dengan sebutan locis, berfungsi sebagai alat pengunci atau segel dalam penyimpanan dan pengiriman barang-barang berharga yang hanya boleh dibuka oleh pihak yang berwenang. Segel ini digunakan oleh semua bidang industri seperti eskpedisi, pebankan, transportasi, logistik, gudang, manufaktur, kargo, dan lain-lain Spesifikasi: Tipe : Security Seal LOCIS 03A SLTO Pengunci : Single Lock Fungsi : banyak digunakan sebagai pengunci mobil dan truk pengangkut (minyak, kelapa sawit, ekspedisi) Panjang tali ikat : 30 cm Dimensi untuk Logo : 25 mm Panjang total : 36 cm Material : HDPE (High Density Polyethylene) Warna : Putih, Merah, Jingga, Kuning, Hijau, Biru, Hitam (Jika ada permintaan warna khusus harap tanyakan melalui chat. Jika tidak pilih warna, kami akan mengirimkan secara random) Bisa request Logo dan No. Seri (Laser / Foil) untuk membuat produk lebih eksklusif milik anda! Dapat dituliskan di notes, jika tidak ada notes, maka akan dikirimkan polosan Pemesanan: - Min. 1.000 pcs dan dapatkan FREE request Logo dan No. Seri - Harga Tertera adalah harga satuan Produksi Dalam Negeri! Untuk informasi lebih lanjut chat kami! Dimohon untuk chat dahulu sebelum order terutama bila ada request Logo dan No. Seri Terimakasih