Judul Buku: Ali Syariati: Dari Revolusi Diri ke Revolusi Sosial Penulis: Asran Salam Penerbit: Akasia Jenis Buku: Non-Fiksi/ Gerakan Sosial Jumlah Halaman: 176 Bahasa: Indonesia _ “Kini ada pentingnya membaca Ali Syariati. Mungkin karena dirinya punya peran menabur gagasan kritis pada banyak kaum muda. Peran yang kini tak banyak dimainkan oleh para akademisi. Dosen-dosen pintar memang ada di banyak kampus, tapi sedikit di antara mereka yang mampu berperan sebagai Ali Syariati. Ia mirip dengan Soekarno. Dirinya mengajar dengan energi yang berlimpah: mengajak, menuntut dan memprovokasi mahasiswa untuk berani melawan tirani.” - Eko Prasetyo _ Kondisi Buku: Baru