Jangan Buru-Buru, Mengenal Diri Sendiri Butuh Waktu Penulis: Gery Ardian Ukuran: 13 x 19 cm Genre: Kumpulan Tulisan Jumlah Halaman: 216 halaman Bahan Isi: BP 57,5 gram Bahan Cover: AC 230 gram Jilid: Lem Punggung ISBN: 978-979-794-639-5 Tahun Terbit: 2021 Harga: Rp85.000 Penerbit: mediakita
Mengenal diri sendiri adalah langkah awal sebelum bisa mencintai hal-hal lain di dunia ini. Pertanyaannya, seberapa kenal kamu dengan dirimu sendiri? Apa kamu mau kalau diminta untuk menjalin hubungan dengan seseorang yang sifatnya sama seperti dirimu sendiri? Kalau jawabannya tidak, bagaimana bisa berharap orang lain mau melakukannya?
Hal Yang Paling Sia-Sia PenulisGery Ardian No. ISBN9786237211259 PenerbitRomancious Tanggal terbitSeptember - 2019
DESCRIPTION Bookmark ( di dalam buku )
Hal yang paling sia-sia adalah menasihati kamu yang sedang jatuh cinta. Hatimu dirubung bahagia, dalam genggamanmu ada dunia dan seisinya. Tak kamu sahuti tiap nasihat yang berbaik hati memintamu tak lupa diri, tak buta oleh cinta. Namun, karena kamu sedang dimabuk cinta, taruh kembali saja buku ini. Kasihan buku ini nanti, hanya akan berdebu selagi menunggumu membunuh waktu bersamanya. Ketika kamu kalah berjuang dengannya, lekas kembali dan bacalah. Saat kamu mencari kumpulan kata pepatah. Barisan kata ini akan jadi temanmu berkeluh kesah. Setia membantumu bangkit, dari rasa pahit dan resah.