Kendi ari ari Kendi untuk menyimpan bari ari bayi yg baru lahir ukuran 15 x 15 cm terbuat dari gerabah tanah liat Mengubur ari-ari menjadi salah satu tradsi turun temurun masyarakat Indonesia yang dilakukan ketika bayi baru lahir. Untuk itu, yuk cari tahu cara mengubur ari-ari yang benar. Meski ini adalah sebuah tradisi, banyak masyarakat Indonesia yang meyakininya, lho Moms. Salah satu mitos ari-ari yang merebak di Indonesia adalah, ari-ari harus dikubur oleh ayah dari anak yang baru lahir tersebut. Ini karena masyarakat Indonesia percaya, plasenta atau ari-ari dianggap sebagai kakak kandung atau kembaran bayi yang dilahirkan.