Omomed Masker Earloop merupakan masker sekali pakai dengan 3 lapisan filter untuk menahan bakteri dengan material lembut dan nyaman dipakai, berfungsi untuk melindungi pernafasan dari berbagai macam radikal bebas udara, serta ringan dan mudah dipakai. Desain pas sesuai untuk melindungi hidung dan mulut dengan sempurna. Terdapat kawat penjepit hidung untuk menahan posisi masker dan pengait telinga yang mudah digunakan dan nyaman.