Lis Kayu Aksen dari bahan log kayu ekspor berkualitas perhutani (bukan kayu lokal).
Permukaan dan tepian Moulding E4E (bukan serut/planner permukaan yang masih kasar dan tajam bagian tepian sehingga masih butuh effort untuk finishing)
Rayap, telur ataupun hama sudah habis melalui proses oven boiler kiln & dry (bukan dikeringkan melalui penjemuran yang masih rentan adanya rayap/hama yang tertinggal).
Pengawetan Anti Rayap dengan deltametrin untuk mencegah rayap tanah ataupun hama datang kembali.
Mudah di finishing (pengecatan)
Bahan kayu pilihan, tekstur padat, tidak mudah susut/mengembang, tidak mudah pecah, kuat, awet, mulus, halus, dan lurus.
Gratis custom ataupun konsultasi
DISKON ONGKIR 105.000 Min Belanja 495.000
Spesifikasi : - Lebar Lis 3cm, 4cm dan 5cm - Panjang 100cm, 150cm dan 200cm - Tebal 12mm - Material : Kayu Meranti Mentah Unfinishing
Harga tertera untuk 1 pcs sesuai ukuran di varian produk
Cara Pasang : 1. Bersihkan dinding yang ingin dipasang 2. Ukur dan tandai dinding yang ingin dipasang 3. Tempelkan Lis dengan lem putih/kuning/paku/scrup bor 4. Amplas Lis dengan ukuran kertas amplas 400/600 5. Bisa cat Politur/Pernish natural look atau cat solid 2-3 lapisan.