Roma Biskuit Malkist Belgian Chocolate adalah biskuit dengan rasa krim cokelat manis, renyah dan gurih yang dihasilkan dari bahan-bahan pilihan. Rasa yang renyah dari Roma biskuit ini telah menjadi kesukaan banyak orang, baik di Indonesia atau pun di berbagai negara lain.