- Kompon gipsum merek A Plus ukuran 1 kg per bungkus / cornice adhesive. - Kompon ini berbentuk bubuk yang umumnya digunakan untuk merekatkan dan menutup celah pada sambungan atap atau partisi gipsum / GRC. Selain itu kompon ini juga dapat diaplikasikan pada dinding beton yang retak , berlubang atau permukaannya tidak rata. - Aplus Cornice Adhesive dapat digunakan untuk plamir, bermanfaat untuk memperbaiki permukaan tembok yang retak, kurang rata, kasar dan berlubang kecil. Berguna untuk memperbaiki permukaan tembok yang tidak sempurna menjadi halus dan sangat sempurna. Untuk pengencerannya, bisa ditambahkan air seperlunya. Plamir ini bisa digunakan khusus untuk keperluan tembok dalam.
- Data Produk Waktu Kerja : 15 menit Waktu Persiapan : 18 menit Waktu Pelekatan : 1 menit Waktu Kering : Kurang lebih 48 jam Rasio Campuran : 2 bagian bubuk perekat, 1 bagian air bersih Capacity : 20 kg untuk melekatkan / menyambung list profil sepanjang 180 m Masa Pakai : 9 bulan – 12 bulan Penyimpanan : Sebaiknya disimpan dalam keadaan tertutup, kering, terhindar dari tempat temperatur tinggi
- Cara Pencampuran • Gunakan selalu air dan wadah yang bersih • Tuangkan powder perekat / Cornice Adhesive ke dalam air 500 ml air untuk setiap 1 kg Cornice Adhesive • Diamkan selama 1-2 menit, aduk merata hingga mengental • Hindari pengadukan terlalu lama, karena akan mempercepat pengeringan • Setiap melakukan pencampuran, hindari kemungkinan tercampur dengan campuran sebelumnya / jenis lainnya
Ada masalah dengan produk ini?
ULASAN PEMBELI
5.0/ 5.0
100% pembeli merasa puas
2 rating • 0 ulasan
5
(2)100%
4
(0)0%
3
(0)0%
2
(0)0%
1
(0)0%
Belum ada ulasan untuk produk ini
Beli produk ini dan jadilah yang pertama memberikan ulasan