Deskripsi KLODERMA 0.05% CREAM adalah sediaan topikal berbentuk cream yang mengandung Clobetasol Propional 0.05%. Clobetasol Propional adalah obat golongan kortikosteroid yang digunakan secara topikal terutama untuk pemakaian jangka panjang terhadap inflamasi ( peradangan) dengan cara mengurangi eritema, rasa sakit dan rasa bengkak. Obat ini digunakan untuk pengobatan penyakit kulit yang resisten seperti psoriasis, eksim, lupus eritematosus, linchen planus, serta bentuk inflamasi dan gatal-gatal dari dermatoses yang responsif terhadap kortikosteroid. Dalam penggunaan obat ini harus SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER.
Indikasi Umum INFORMASI OBAT INI HANYA UNTUK KALANGAN MEDIS. Aplikasi jangka pendek untuk pengobatan penyakit kulit resisten, termasuk psoriasis, eksim, lupus, eritematosa, lichen, planus, peradangan dan gatal-gatal dermatosis responsif terhadap Kortikosteroid.
Komposisi Clobetasol propionate 0.05%
Efek Samping Striae, hipopigmentasi dan dilatasi pembuluh darah; efek sistematik
Bentuk Sediaan Krim
Produsen Surya Dermato Medica Laboratories
No BPOM BPOM: DKL8928601829A1
Golongan Obat Obat Keras (Merah) Aturan Pakai Dioleskan pada area kulit yang sakit Obat Keras (Merah)
Obat ini perlu resep dokter
Upload resepnya di halaman Pengiriman, ya.
Dijamin tidak kedaluwarsa
Obat di luar masa konsumsi? Kamu bisa lapor. Selengkapnya
Ada masalah dengan produk ini?
ULASAN PEMBELI
5.0/ 5.0
100% pembeli merasa puas
2 rating • 0 ulasan
5
(2)100%
4
(0)0%
3
(0)0%
2
(0)0%
1
(0)0%
Belum ada ulasan untuk produk ini
Beli produk ini dan jadilah yang pertama memberikan ulasan