Moisturizer dengan dua lapisan berupa gel dan bubble, yang mengandung White Truffle berlapis 5X Ceramide. Dengan tekstur yang unik, kombinasi gel dan cream yang lebih melembabkan kulit tanpa rasa lengket. Kandungan White Truffle, Ceramide dan Probiotic membantu merawat kulit yang sedang bermasalah seperti kemerahan, kulit kering, dan breakout. Ukuran: 30g
No BPOM: NA11230100417
Manfaat:
Menenangkan kulit yang sedang sensitif Merawat kemerahan Menjaga kekuatan skin barrier
Hero Ingredients:
White Truffle : Kaya asam lemak untuk mendukung skin barrier, serta peptide dan Ceramide : melembabkan dan menguatkan skin barrier Probiotik Kompleks : membantu menenangkan kulit
Cara pemakaian: 1. Ambil 1 buah bubble menggunakan scoop 2. Ratakan bagian gel dan bubble pada telapak tangan 3. Aplikasikan ke wajah dan leher secara merata 4. Gunakan sebagai tahap akhir skincare. Pada penggunaan pagi hari, lanjutkan dengan sunscreen