Sebagai antioksidan berperan dalam menjaga kesehatan jantung, sirkulasi darah, membantu mencegah kanker dan sebagai anti aging. Membantu pembentukan kolagen sehingga dapat meregenerasi sel, membantu mempercepat penyembuhan luka maupun pasca operasi. Meningkatkan daya tahan tubuh seperti infeksi saluran pernafasan dan flu serta virus. Membantu mencegah dan mengatasi sariawan, gusi berdarah dan bintik perdarahan dibawah kulit. Mempunyai peranan pada produksi hormon anti stress. Konsumsi vitamin C secara teratur dapet mengurangi terjadinya serangan asma. Membantu bagi yang sedang dalam terapi penurunan Low Density Lipoprotein, High Density Lipoprotein, dan tekanan darah tinggi, dan membantu meningkatkan High Density Lipoprotein dalam darah. Membantu menjaga kesehatan seluruh organ tubuh
Tips buat cek keaslian produk
Yuk, baca sebelum beli produk kesehatan ini. Selengkapnya