::::::::::::::::::::::::::::::::::::: TIDAK JUAL BIBIT ::::::::::::::::::::::::::::::: Penyakit Yang Dapat Diobati : Diabetes melitus, Sakit paru-paru, Ayan, Borok; Latuik-latuik alias Ciplukan digunakan: 1. Diabetes Mellitus Bahan: tumbuhan ciplukan yang sudah berbuah dicabut beserta akar-akarnya dan dibersihkan. Cara membuat: dilayukan dan direbus dengan 3 gelas air sampai mendidih hingga tingga 1 gelas, kemudian disaring Cara menggunakan: diminum 1 kali sehari. 2. Sakit paru-paru Bahan: tumbuhan ciplukan lengkap (akar, batang, daun, bunga dan buahnya). Cara membuat: direbus dengan 3-5 gelas air sampai mendidih dan disaring. Cara menggunakan: diminum 3 kali sehari 1 gelas. 3. Ayan Bahan: 8-10 butir buah ciplukan yang sudah dimasak. Cara menggunakan: dimakan setiap hari secara rutin. 4. Borok Bahan: 1 genggam daun ciplukan ditambah 2 sendok air kapur sirih. Cara membuat: ditumbuk sampai halus Cara menggunakan: ditempelkan pada bagian yang sakit. ** Berat: 100 Gram (terdiri dari akar sampai pucuk, jika ada buah termasuk buahnya) ** Batang akan kami potong2 untuk kemudahan pengiriman dan kami packing senyaman mungkin ** beli kelipatan kami packing jadi satu ** Pohon tumbuh alami tanpa pupuk buatan....(organik)