Marigold termasuk ke dalam varietas Afrika Marigold dan genus Tagetes dengan nama ilmiah dari Erip Tagetes. Pada habitatnya, tanaman ini dapat tumbuh dengan diameter hingga 10 cm Karakteristik tanaman ini bunganya berwarna kuning terang dan ada juga yang berwarna orange dengan ukuran bergerombol serta besar-besar Tanaman ini bisa tumbuh di dataran rendah maupun tinggi. Baik menggunakan tanah humus maupun tanah biasa Tanaman ini tergolong mudah dalam perawatannya sehingga sangat cocok bagi pemula
Ukuran: tinggi tanaman saat ini 25-40 cm Media: tanah dan humus Iklim Tumbuh Optimal: dataran rendah - dataran tinggi
Perawatan: - Penyiraman 1x sehari - Pemupukan 1 bulan sekali dengan menggunakan pupuk NPK daun