ready ya kak
pembelian di atas 1 pcs akan ada free tanaman
Secara ilmiah, daun basil dikenal dengan nama Ocimum basilicum, memiliki daun lebar berbentuk oval dengan warna hijau cerah dan ukuran kecil hingga besar. Sebaliknya kemangi disebut Ocimum x africanum dan memiliki bentuk daun yang lebih memanjang, sempit, serta tajam.Di batangnya, milik basil tidak sekokoh batang kemangi. Kedua daun itu juga memiliki aroma yang sedikit berbeda. Daun basil memiliki aroma seperti mint, sedangkan daun kemangi memiliki aroma yang lebih mirip dengan lemon atau serai.Daun basil kaya akan antioksidan. Pada basil yang manis mengandung senyawa eugenol, yang dikombinasikan dengan beta-karoten, membantu melawan radikal bebas. Adapun, radikal bebas adalah faktor penyebab kerusakan sel dan dapat meningkatkan risiko dari berbagai penyakit. Salah satu yang umum adalah kanker.Ekstrak basil diketahui memiliki sifat antibakteri, antijamur, antioksidan, dan antiradang. Basil merupakan tanaman yang kaya akan vitamin dan mineral. Berikut ini adalah beberapa jenis vitamin dan mineral yang terkandung di dalam basil: Vitamin A, B, C, dan K.
manfaat tanaman basil Mengatasi kelelahan · Mengurangi stres . Menjaga kesehatan otak · 5. Menurunkan gula darah · Mencegah kanker ·. Meredakan peradangan...