ZincPro Drop adalah suplementasi zinc yang digunakan bersama dengan cairan rehidrasi oral untuk mengganti cairan tubuh dan mencegah dehidrasi pada anak. Umumnya digunakan sebagai terapi pelengkap diare pada anak-anak.
Mengandung zinc sulfat monohidrat yang bekerja dengan meningkatkan absorpsi atau penyerapan air dan elektrolit, meningkatkan regenerasi epitelium susu, hingga meningkatkan respon sistem kekebalan tubuh.
Detail Produk: Golongan: Obat bebas terbatas Rute Obat: Oral Kemasan: Botol, 15 ml No.BPOM: DTL 1104132436A1
Komposisi: Setiap ml mengandung zinc sulfat monohidrat 27,44 mg yang setara dengan zinc elemental 10 mg
Indikasi: Suplementasi zinc dan digunakan bersama dengan cairan rehidrasi oral untuk mengganti cairan tubuh dan mencegah dehidrasi pada anak.
Kontraindikasi: Hipersensitif terhadap kandungan obat
Dosis: Bayi 2-6 bulan: 1 ml (20 tetes) sehari selama 10 hari walaupun diare sudah berhenti Anak 6 bulan5 tahun: 2 ml (40 tetes) sehari selama 10 hari walaupun diare sudah berhenti
Aturan Pakai: Dikonsumsi setelah makan untuk mengurangi gejala nyeri perut.
Perhatian: Cairan rehidrasi oral harus tetap diberikan Tetap berikan ASI bagi bayi yang masih menyusui
Efek Samping: Efek yang mungkin terjadi adalah kulit kemerahan, gatal, dan bengkak di wajah
Ada masalah dengan produk ini?
ULASAN PEMBELI
5.0/ 5.0
100% pembeli merasa puas
4 rating • 0 ulasan
5
(4)100%
4
(0)0%
3
(0)0%
2
(0)0%
1
(0)0%
Belum ada ulasan untuk produk ini
Beli produk ini dan jadilah yang pertama memberikan ulasan