Sp Troches Strawberry adalah obat hisap untuk meredakan nyeri tenggorokan, infeksi rongga mulut dan faring, terutama untuk perokok. Obat ini mengandung bahan aktif dequalinium chloride. Dequalinium Chloride merupakan iat antiseptik yang bekerja dengan cara membunuh kuman penyebab infeksi mulut dan tenggorokan.
Tergolong obat bebas, Sp Troches Strawberry dapat diperoleh dan digunakan tanpa resep dokter.
Detail Produk: Komposisi: Dequalinium chloride 0,25 mg Kategori:Mulut & Tenggorokan Golongan: Obat bebas Perlu Resep: Tidak Rute Obat: Oral Kemasan: 1 strip @ 6 tablet Cara penyimpanan: Simpan di tempat sejuk dan kering dan terlindung dari cahaya matahari langsung.