Yasmin adalah sediaan Pil KB yang mengandung hormon (drospirenone dan ethynilestradiol) dan plasebo. Yasmin digunakan sebagai alat kontrasepsi oral, selain itu Yasmin digunakan untuk jerawat berkurang, menstruasi tetap sehat, mengurangi anemia. Yasmin bekerja dengan cara menghambat ovulasi melalui mekanisme umpan balik negatif pada hipotalamus di mana fase FSH folikuler dan gelombang pertengahan gonadotropin diblokir, sehinga aktivitas antiandrogenik atau penghambat testosteron. Kegunaan Yasmin Yasmin digunakan sebagai kontrasepsi oral dan mencegah terjadinya pembuahan sel telur atau mencegah kehamilan. Dosis amp; Cara Penggunaan Yasmin Yasmin termasuk dalam golongan Obat Keras, maka dari itu penggunaan obat ini harus dengan Anjuran dan Resep Dokter: Dewasa: Ethinylestradiol 0,02 mg dan drospirenone 3 mg Ethinylestradiol 0,03 mg dan drospirenone 3 mg 1 tab sekali sehari dari paket, sesuai petunjuk. Dosis harus diminum pada waktu yang sama setiap hari. Efek Samping Yasmin Depresi. Mual. Diare. Nyeri punggung. Kelainan kandung empedu serta nyeri atau pembengkakan payudara. Kontraindikasi: Hindari penggunaan Yasmin pada pasien yang memiliki indikasi: Ketidakcukupan Adrenal Hipertensi. Diabetes melitus dengan penyakit pembuluh darah. Penyakit serebrovaskular (misalnya stroke). Operasi besar dengan imobilisasi berkepanjangan, pendarahan uterus Kanker peka hormon seks, kanker payudara (saat ini atau baru-baru ini), tumor hati. 7. Gangguan ginjal dan hati. 8. Wanita hamil. Kemasan : Box isi 1 strip NIE : DKI0768203717A1
Obat ini perlu resep dokter
Upload resepnya di halaman Pengiriman, ya.
Dijamin tidak kedaluwarsa
Obat di luar masa konsumsi? Kamu bisa lapor. Selengkapnya