Kalsium adalah mineral utama untuk tulang kuat dan magnesium berperan penting dalam mineralisasi tulang. Kalsium dan magnesium juga berfungsi dalam kontraksi otot dan impuls saraf. Sedangkan Zinc berperan sebagai kolagen dalam jaringan tulang dan Vitamin D3 membantu tubuh Anda untuk menyerap kalsium dari makanan. Karena tubuh tidak dapat memproduksi nutrisi ini, diet seimbang, olahraga teratur, pilihan gaya hidup sehat dan asupan kalsium, Magnesium Zinc dan Vitamin D3 penting dalam menjaga kesehatan tulang. Saran penggunaan : Ambil 1-3 kaplet per hari dengan makanan
Dijamin tidak kedaluwarsa
Obat di luar masa konsumsi? Kamu bisa lapor. Selengkapnya
Tips buat cek keaslian produk
Yuk, baca sebelum beli produk kesehatan ini. Selengkapnya