Download Tokopedia App
Tentang TokopediaMitra TokopediaMulai Berjualan PromoTokopedia Care
tokopedia-logo
Kategori
Yamaha

Yamaha XSR 155

Yamaha XSR 155 merupakan motor klasik pabrikan Yamaha yang berjenis café racer. Dalam mesinnya, motor sport dengan kesan gaya neo retro ini berbekal mesin bertipe Liquid cooled, 4-stroke, SOHC, 4 katup, VVA yang tersedia dengan kapasitas 155cc. Mesin Yamaha XSR 155 ini sendiri dapat menghasilkan daya maksimum sebesar 14.2kW/10000rpm dan torsi maksimum 14.7Nm/8500rpm. Motor ini bertransmisi manual yang pola pengoperasian transmisinya hadir dalam sistem 1-N-2-3-4-5-6. Untuk menghidupkannya, Yamaha XSR 155 didukung dengan sistem starter elektrik. Motor ini bertipe kopling Wet Type Multi-Plate Clutch dan Assist & Slipper Clutch.

Untuk urusan pembakaran, Yamaha XSR 155 mengusung sistem bahan bakar Fuel Injection bertipe petrol dengan kapasitas tangki 1.5L yang memberikan sistem pembakaran lebih hemat dan juga maksimal. Yamaha pun mencadangkan sejumlah fitur dan teknologi canggih untuk motor ini seperti Full LCD Digital Speedometer bergaya klasik yang dilengkapi indikator transmisi, desain lampu depan dan belakang LED bergaya klasik, tangki model drip shaped memberikan posisi berkendara yang nyaman, desain jok dengan kesan retro yang memberikan kenyamanan pada tiap perjalanan, hingga ban dual purpose tubeless yang dirancang untuk aman dan siap berkendara dalam berbagai kondisi jalan.

Kisaran Harga
Rp36.990.000 - Rp61.750.000
Gambar Yamaha XSR 155 dari Katalog Tokopedia
Gambar Yamaha XSR 155 dari Katalog Tokopedia
Gambar Yamaha XSR 155 dari Katalog Tokopedia
specificationTahun Rilis2019
specificationTipe Mesin0.155 L, Elektrik, Basah, Chain, Fuel Injection, SOHC (Camshaft Tunggal)
specificationKapasitas Mesin4 Stroke, 1 Silinder
specificationTipe MotorTubeless, 110 / 70-17M / C (54S), R 17, Disc, Telescopic Form ( Inverted ), 1330 mm, 134 Kg, Classic