Xiaomi Redmi Note 11s merupakan smartphone dengan ukuran layar 6.43 inci berteknologi AMOLED dengan refresh rate 90Hz dan memiliki resolusi layar 1080 x 2400 pixel. Smartphone ini dibekali sistem operasi Android 11, chipset Mediatek Helio G96, CPU Octa Core, GPU Mali-G57 yang disempurnakan dengan kapasitas baterai Li-Po 5000mAH dengan fitur fast charging 33W.