Download Tokopedia App
Tentang TokopediaMitra TokopediaMulai Berjualan PromoTokopedia Care
tokopedia-logo
Kategori
Tuzalos

Tuzalos Tuzalos

Tuzalos adalah obat untuk meredakan flu karena alergi dan batuk tidak berdahak. Obat ini mengandung bahan-bahan yang terdiri dari Paracetamol 500 mg, phenylpropanolamine HCl 15 mg, dextromethorphan HBr 10 mg, dan chlorpheniramine maleate 1 mg. Setiap bahan ini memiliki fungsinya masing-masing. Dextromethorphan HBr dapat meringankan batuk kering, phenylpropanolamine HCl dapat meredakan hidung tersumbat, chlorpheniramine maleate berperan sebagai anti alergi. Selain mengatasi flu dan alergi, obat ini juga mampu menurunkan demam serta mengatasi nyeri pada tubuh karena zat aktif paracetamol yang terkandung di dalamnya. Obat ini juga efektif mengatasi nyeri sakit kepala dan mengurangi batuk serta bersin-bersin.

Untuk aturan pemakaian, bagi anak berusia 6 hingga 12 tahun, cukup berikan ½ kaplet sebanyak 3 kali dalam sehari. Bagi orang dewasa, konsumsi 1 kaplet sebanyak 3 kali dalam sehari. Obat ini dapat dikonsumsi sebelum atau sesudah makan. Simpan obat di tempat yang kering dan sejuk. Pastikan untuk menjauhkan obat dari terkena cahaya matahari langsung.


Kisaran Harga
Rp4.939 - Rp74.000
Gambar Tuzalos Tuzalos dari Katalog Tokopedia
Gambar Tuzalos Tuzalos dari Katalog Tokopedia
specificationIndikasiObat ini digunakan untuk mengatasi gejala-gejala flu seperti demam, pusing, bersin-bersin dan hidung tersumbat yang disertai batuk tidak berdahak
specificationManfaatmerupakan obat batuk dan pereda flu
specificationKemasan1 strip @4 kaplet, Kaplet, Cath cover
specificationAturan PakaiDewasa : 3 kali per hari 1 kaplet, Anak berusia (6 - 12 tahun) : 0.5 kaplet sebanyak 3 kali per hari, Dapat diberikan bersama atau tanpa makanan, Merupakan obat keras maka bacalah aturan pakainya, Penderita tekanan darah tinggi dan individu yang sedang mengkonsumsi anti depresan tipe penghambat monoamin oksidase (MAOI), jantung berdebar dan pusing, tidak boleh diberikan pada penderita yang sensitif atau alergi terhadap obat simpatomimetik lain, hati-hati penggunaan obat ini pada individu yang berpotensi mengalami tekanan darah tinggi dan stroke maupun individu usia lanjut, hentikan penggunaan obat ini jika terjadi susah tidur, Hentikan penggunaan obat ini jika terjadi susah tidur, Tidak boleh diberikan pada penderita yang sensitif atau alergi terhadap obat simpatomimetik lain
specificationSertifikasiBPOM, DTL9222212604A1
specificationPerhatian KhususObat bebas terbatas, Simpan pada suhu di bawah 30 derajat Celcius serta di tempat kering dan sejuk, Tidak butuh resep