Ponsel Xperia M4 Aqua dikemas dengan teknologi kamera Sony yang terbaik. Seperti Superior Otomatis, yang mengenali 52 skenario berbeda dan mengatur setelan yang optimum sehingga Anda tidak perlu melakukan apa-apa. Hasilnya? Bidikan yang sempurna setiap saat, bahkan dalam keadaan kurang cahaya. Fitur ponsel Xperia M4 Aqua meliputi kamera depan 5 megapiksel bersudut bidik super lebar sehingga dapat mencakup lebih banyak objek Anda, teman-teman Anda, dan pemandangan yang memukau. Untuk hari-hari yang penuh dengan pekerjaan atau kesenangan, Anda memerlukan smartphone yang bisa terus aktif. Dan tetap aktif. Xperia M4 Aqua memiliki baterai yang bertahan hingga 2 hari, sehingga Anda tidak perlu mengkhawatirkan masalah saat beraktivitas di luar.
Kisaran Harga
Rp900.000 - Rp3.545.000
FeaturesAccelerometer, proximity, compass
MemorymicroSDXC (dedicated slot), Micro SD, up to 32 GB, 8 GB internal, 2 GB RAM
DisplayScratch-resistant glass, 720 x 1280 pixels, 16:9 ratio (~294 ppi density), IPS Capacitive Touchscreen, 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density), 5.0 inches (~65.2% screen-to-body ratio), 16 M colors
BatteryUp to 12 h 40 min (2G) / Up to 13 h 20 min (3G), Up to 681 h (2G) / Up to 685 h (3G), Up to 64 h 40 min, Li-Ion 2400 mAh, non-removable
Selfie Camera5 MP, 720p
Main Camera1080p@30fps, LED flash, HDR, panorama, 13 MP, f/2.0, AF