Realme 6 Pro, smartphone canggih dengan harga yang terjangkau ini dibekali dengan layar IPS LCD 6,6 inci dengan resolusi 1080 x 2400 pixels untuk gambar lebih jelas dan lebih detail. Dilengkapi QUAD Camera untuk foto lebih tajam dan jernih dengan 64MP Wide Cam, 12MP Telephoto, 8MP Ultra Wide Cam, dan 2MP Macro Cam. Di bagian layar depan memuat Dual Selfie Cam dengan resolusi 18MP dan 8MP untuk pengalaman selfie dengan hasil terbaik.
Didukung oleh chipset Qualcomm SM7125 Snapdragon 720G yang mampu meningkatkan performab handphone secara maksimal dengan dilengkapi kapasitas daya baterai Li-Po 4300mAh dan pengisian cepat 30W yang dapat mengisi daya baterai full dalam waktu 57 menit. Dibekali oleh sistem operasi Android 10 Realme UI, RAM 8GB, dan memori internal hingga 128GB yang dapat diperluas dengan microSDXC sehingga kamu bisa menyimpan aplikasi dan files yang lebih banyak.